Pages

Subscribe:

Senin, 02 Februari 2015

Model Hijab


Trend hijab terbaru 2015


 


  Seperti yang kita ketahui saat ini, mengenakan hijab bukan lagi hal yang jarang atau hanya dikenakan oleh orang-orang yang memang sudah paham agama saja, hijab boleh dikenakan oleh wanita manapun, karena hijab adalah untuk melindungi kulit kita dari sengatan sinar matahari dan juga untuk melindungi diri seorang wanita dari berbagai gangguan. Tren hijab yang ada di dunia fashion semakin hari semakin berkembang dan juga semakin menunjukkan eksistensinya. Hijab tidak lagi dipandang sebagai busana yang monoton atau yang membosankan. Hijab kini sudah semakin stylish dan juga semakin modis. Banyak sekali sekarang kaum wanita yang tertarik untuk mengenakan hijab karena selain melaksanakan perintah Tuhan, juga untuk tampil lebih percaya diri dengan trendi, stylish, dan juga syar’i atau tidak melanggar aturan-aturan berhijabnya. Tren mengenakan hijab memiliki sangat banyak ragam dan variasinya. Bahkan, saat mengenakan hijab, kita sendiri bisa mengkreasikannya sesuai dengan yang kita inginkan atau sesuai dengan yang kita mau. Berikut ini adalah contoh beberapa trend hijab 2015 yang trendi, dan juga stylish.

Trend hijab terbaru 2015

Turkish hijab style (gaya hijab Turkish)

Turkish hijab style

Gaya berhijab ini terlihat modern dan juga stylish, namun sebenarnya kurang syar’i karena hijab yang dikenakan tidak seluruhnya menutup dada atau hijab yang dikenakan diikat di leher sehingga memang kurang syar’i. Gaya hijab seperti ini memang stylish, namun kelemahannya kurang atau tidak syar’i. Anda bisa mengenakan gaya hijab seperti ini dengan catatan, anda memodifikasinya sendiri agar lebih syar’i.


Arabian hijab style (gaya hijab Arabian)

Arabian hijab style

Gaya hijab seperti ini lebih anggun dan juga menawan. Anda bisa mengkreasikannya sedemikian rupa agar lebih syar’i namun juga tidak meninggalkan kesan stylishnya.

Abaya hijab style (gaya hijab Abaya)

Abaya hijab style

Trend hijab yang satu ini cukup digandrungi. Jika anda pikir atau anda lihat gaya hijab ini kurang atau mungkin tidak syar’i, anda tidak perlu cemas. Anda bisa mengkreasikannya agar gaya hijab yang trendi ini bisa terlihat syar’i.

Scarf hijab style (gaya hijab scarf)

Scarf hijab style

Hijab yang satu ini sudah banyak sekali dikenakan oleh orang orang. Mengenakan scarf sebagai hijab memang bagus, hanya saja kita tetap harus menjaga syar’i nya. Kita bisa mengenakan hijab yang syar’i dengan tetap stylish.


Sumber :http://situsgaya.blogspot.com/2014/10/trend-hijab-terbaru-2015.html

0 komentar:

Posting Komentar